Share To Twitter

Rabu, 04 Januari 2012

Tehnik Vocal

1.Berlatih kelenturan suara dan pernapasan
A. Pengaruh pernafasan pada suara
  kelenturan suara sangat bergantung pada pernapasan, sebab pernapasan merupakan unsur penting dalam tehnik vokal. tehnik pernapasan untuk berbicara dengan tehnik pernapasan untuk bernyanyi berbeda. sistem pernapasan adalah sebagai berikut :
tarik nafas-langsung bicara-istirahat
tarik nafas-berbicara-istirahat dan seterusnya.
sedangkan sistem untuk bernyanyi adalah :
tarik nafas-istirahat-bernyanyi-tarik nafas-istirahat-bernyanyi dan seterusnya.
jenis-jenis pernapasan yg sering di pakai waktu bernyanyi adalah.
a.pernapasan dada
b.pernapasan perut
c.pernapasan diafragma
B.latihan pernapasan
  untuk memperoleh suara yg murni di perlukan latihan pernapasan yg intensif.
perhatikan aturan-aturan yg sebaiknya di ikuti sewaktu pernapasan
=> dilakukan di ruang terbuka setidaknya di ruang berventilasi cukup. jangan memakai pakaian yg sempit.
=> waktu yg paling tepat adalah di pagi hari atau setelah turun hujan deras sehingga tidak terlalu banyak debu.
=> dilakukan secara teratur dan berangsur angsur, tarik napas dan tahan selama 8 detik kemudian tingkatkan menjadi 10 detik.
=>waktu menarik napas bahu jangan sampai terangkat.
=>sebaiknya udara di hirup melalui hidung
=> menghembuskan napas yg paling baik adalah dari mulut.

jenis-jenis suara :
1. suara wanita
  a.tinggi :sopran (c'-a")
  b.sedang : mezzosofran (a-f")
  c.rendah : alto (f-d")
2.suara pria
  a.tinggi : tenor (c-a')
  b.rendah : bariton (a-f')
  c.sedang : bas (f-d')
3.suara anak-anak
  a.tinggi : c'-f"
  b. rendah : a-d"

0 komentar: